Dybala Sebenarnya Ingin Rayakan Golnya
Editor Bolanet | 25 Februari 2016 07:07
Gol itu pun membakar semangat Juventus yang kemudian tampil lebih menyerang. Juve akhirnya bisa mencetak gol penyeimbang lewat Stefano Suraro.
Namun Dybala memendam sedikit sesal. Gol ke gawang Bayern itu adalah gol pertamanya di Liga Champions. Namun Dybala tidak bisa merayakannya akrena Juve sedang tertinggal.
Mencetak gol pertama saya di Liga Champions terasa sangat luar biasa. Saya sebenarnya sudah berusaha melakukannya di beberapa laga sebelumnya, tapi gol kemarin sangat penting untuk membakar semangat tim. Saya sebenarnya ingin melakukan selebrasi, tapi kami masih tertinggal satu gol dan harus mencetak gol lagi untuk mendapatkan hasil imbang, terang Dybala kepada Sky Sports.
Bukan cuma Dybala saja yang mencetak gol pertama di Liga Champions. Gol penyeimbang Juve juga adalah gol pertama Sturaro di Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Siap Tarung Lawan Inter Milan
Liga Italia 24 Februari 2016, 23:35 -
Pogba Sumbang 1,5 Miliar untuk Korban Perang Afghanistan
Bolatainment 24 Februari 2016, 23:23 -
Juventus Incar Eks Bek Kanan Liverpool
Liga Italia 24 Februari 2016, 21:30 -
Juventus vs Bayern, Koreografi 'Maut' di Curva Sud
Open Play 24 Februari 2016, 16:00 -
Pogba: Juventus Harusnya Dapat Penalti
Liga Champions 24 Februari 2016, 15:36
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39