Drogba Bertekad Singkirkan Chelsea
Editor Bolanet | 17 Maret 2014 19:56
Galatasaray akan bertandang ke Stamford Bridge di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Hasil imbang 1-1 di leg pertama membuat peluang kedua tim masih sama besar.
Berbicara di laman resmi UEFA, Drogba yang pernah delapan tahun bermain di Chelsea tak mau terpengaruh nostalgia indahnya di Chelsea dan berkomitmen untuk membawa Gala lolos.
Saya berharap Galatasaray lolos. Ini akan sulit, tapi saya pikir saya diizinkan untuk mengatakan bahwa saya akan menerima sambutan hangat karena hubungan kami sangat istimewa, ujarnya.
Ini akan hebat dapat melihat mereka lagi. Saya hanya melihat ke depan untuk itu, tandasnya. (mtr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zola Dukung Chelsea Rebut Gelar Premier League
Liga Inggris 16 Maret 2014, 21:43 -
Eks Chelsea Dukung Mourinho Sabet Gelar Premier League
Liga Inggris 16 Maret 2014, 19:50 -
Mancini: Jose Mourinho Tidak Ingin Mempunyai Teman
Liga Champions 16 Maret 2014, 18:54 -
Mourinho Yakin Lolos Dari Hukuman Komdis FA
Liga Inggris 16 Maret 2014, 17:37 -
Chelsea Berniat Perpanjang Kontrak Courtois
Liga Inggris 16 Maret 2014, 11:42
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39