Dortmund Berencana Bajak Deulofeu dari Barca
Editor Bolanet | 29 April 2013 11:51
Pemain berusia 19 tahun itu dipandang sebagai salah satu talenta terbaik dari para lulusan akademi La Masia. Namun jalannya menuju skuad utama Blaugrana tampak terhalang barisan pemain lain yang lebih senior.
Dan Sport mengabarkan jika Die Borussen siap menawarkan jalan keluar untuk Deulofeu. Terlebih pelatih Jurgen Klopp adalah sosok yang sangat menggemari para pemain muda dan ia butuh pengganti demi mengisi peran Mario Gotze yang bakal membela Bayern Munich musim depan.
Musim ini Deulofeu total hanya tampil empat kali untuk Barca - sekali di liga, sekali di Copa del Rey dan dua kali di Eropa. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Lewati Rekor Cristiano Ronaldo (Lagi)
Liga Spanyol 28 April 2013, 14:00 -
Review: San Mames Terlalu Tangguh Bagi Barca
Liga Spanyol 28 April 2013, 01:06 -
Asal Gusur Madrid, Vilanova Tak Peduli Kapan Barca Juara
Liga Spanyol 27 April 2013, 20:34 -
Vilanova Tak Berani Pastikan Nasib Abidal dan Valdes
Liga Spanyol 27 April 2013, 18:26 -
Vilanova: Tim Manapun Pasti Bergantung Messi
Liga Champions 27 April 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39