Dijanjikan Bayaran Tertinggi, Jovetic Setuju Gabung Arsenal?
Editor Bolanet | 9 Mei 2013 12:01
Pemain internasional Montenegro itu akan mendapat kontrak jangka panjang dan dijanjikan gaji tinggi di Emirates. Dengan 100 ribu Pounds per pekan, Jovetic akan menjadi salah satu pemain dengan bayaran tertinggi di The Gunners bersama Theo Walcott dan Lukas Podolski.
Penampilan pemain akrab disapa Jojo itu selama dua musim di Fiorentina memang terhitung mengesankan. Ia berhasil mencetak 27 gol dari 55 penampilan sejak bergabung dengan La Viola.
Arsene Wenger memang sedang mencari pemain untuk menambah daya gedor musim depan. Musim ini catatan gol Meriam London memang tidak mengecewakan dengan 67 gol di 36 pertandingan liga, namun kebanyakan gol tersebut disumbang gelandang serang mereka.
Wenger ingin mencari sosok pengganti Robin van Persie yang mampu menjadi sumber gol tak tergantikan selama berbaju Arsenal. Manajer asal Prancis itu percaya Jovetic adalah orang yang tepat menggantikan RVP. (co/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puma Gantikan Nike Jadi Apparel Arsenal
Bolatainment 8 Mei 2013, 10:03 -
€30 Juta Plus Pedro Untuk Thiago Silva
Liga Spanyol 8 Mei 2013, 07:57 -
Alasan Mengapa Klopp Pantas Gantikan Wenger di Arsenal
Editorial 7 Mei 2013, 16:57 -
Giroud Tak Suka Dibandingkan Dengan Van Persie
Liga Inggris 7 Mei 2013, 10:50 -
RVP: Trofi Liga Milik Kami Sejak Awal Musim
Liga Inggris 7 Mei 2013, 07:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39