Didukung Suporter Sendiri, Azpi Yakin Chelsea Lewati PSG
Editor Bolanet | 9 Maret 2015 11:33
Azpi mengaku ia yakin bahwa dukungan dari suporter tuan rumah bakal membantu mereka mengamankan tiket ke babak perempat final.
Saya tidak yakin jika ada favorit di pertandingan kali ini. Kami mampu mencetak gol away, dan itu amat vital. Namun saya pikir hasil imbang 1-1 merupakan hasil yang adil. Di laga pertama kami dominan di babak pertama, namun di babak kedua kami sedikit tertekan, tutur Azpi pada ChelseaFC.com.
Namun sekarang kami akan kembali bermain di Stamford Bridge dan kami membutuhkan dukungan dari suporter kami sendiri untuk lolos ke babak berikutnya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Yakin Chelsea Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 8 Maret 2015, 18:17 -
Courtois: Chelsea Mampu Kalahkan PSG
Liga Champions 8 Maret 2015, 18:00 -
Blanc: Lawan Chelsea, PSG Harus Lebih Klinis
Liga Champions 8 Maret 2015, 17:55 -
Courtois Tak Mau Kalah Hebat Dari Cech
Liga Inggris 8 Maret 2015, 17:41 -
Matuidi: PSG Akan Kalahkan Chelsea di London
Liga Champions 8 Maret 2015, 17:28
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39