Di Mata Allegri, Isco Lebih Berteknik Ketimbang Bale
Dimas Ardi Prasetya | 31 Mei 2017 18:21
Bola.net - - Pelatih Juventus Massimiliano Allegri mengklaim adalah pemain yang memiliki teknik lebih baik ketimbang Gareth Bale.
Bale adalah langganan starter di skuat Real Madrid. Barulah jika ia berhalangan tampil, ia akan digantikan pemain lain seperti Isco atau James Rodriguez atau Lucas Vazquez.
Namun kini, pelatih Madrid Zinedine Zidane mengalami dilema jelang final Liga Champions. Ia bingung mana yang harus dijadikan starter antara Bale atau Isco.
Allegri kemudian berbicara sedikit tentang kualitas kedua pemain itu saat membahas kekuatan skuat Los Blancos. Ia menilai Isco unggul dalam hal teknik ketimbang Bale.
Madrid adalah klub yang memiliki grup pemain penting di luar starting XI mereka, seperti Asensio dan Morata, tutur Allegri seperti dilansir oleh AS.
Casemiro telah memberi mereka banyak keseimbangan. Jika Bale bermain, Los Blancos akan memiliki kedalaman lebih dalam, Isco jauh lebih teknis, terangnya.
Bale sendiri baru saja pulih setelah mengalami masalah pada betisnya. Akan tetapi ia sudah siap untuk berlaga di final nanti, terutama mengingat partai tersebut berlangsung di kota asalnya, Cardiff.
Baca Juga:
- Ramos: Isco atau Gareth Bale?
- Ramos Sanjung Trio Higuain, Dybala, dan Khedira
- Pique Sebut PSG Bisa Kuasai Eropa Bersama Emery
- Penyelamatan-penyelamatan Hebat di Liga Champions
- Gol-gol Terbaik Wayne Rooney di Eropa
- Final Liga Champions dan Impian Asensio
- Sturaro Ingin Bawa Trofi Liga Champions Pulang ke Turin
- Ramos Undang Pique ke Final Liga Champions
- Modric Tak Mau Remehkan Juventus
- Casemiro Lega Tak Harus Memilih antara Bale dan Isco
- Ramos: Buffon Seorang Legenda Hidup!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Terlalu Rendah Hati Itu Tidak Bagus
Liga Champions 30 Mei 2017, 23:49 -
Kroos Enggan Terlibat Polemik Isco Atau Bale
Liga Champions 30 Mei 2017, 23:08 -
Final Yang Amat Spesial Bagi Toni Kroos
Liga Champions 30 Mei 2017, 21:45 -
Inter Indikasikan Schick Gabung Juventus
Liga Italia 30 Mei 2017, 21:26 -
Final UCL, Berlusconi: Forza Juve!
Liga Champions 30 Mei 2017, 20:31
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39