Di Maria Yakin Bisa Eliminasi City
Editor Bolanet | 11 April 2016 13:30
Winger PSG Angel Di Maria mengakui kalau laga di Etihad Stadium nanti takkan mudah. Namun, mantan pemain Manchester United itu yakin timnya mampu mengeliminasi City dan lolos ke empat besar.
Laga pertama selalu sulit karena kedua tim sama-sama belum saling kenal. Leg kedua akan berbeda, kata Di Maria seperti dilansir situs resmi PSG.
Kami harus mencoba tampil lebih baik. Kebobolan dua gol di kandang sendiri memang sangat disayangkan. Itu membuat peluang kami jadi semakin sulit.
Menang di Manchester takkan mudah. Namun, kami memiliki pemain-pemain yang mampu mencetak gol dan memberi kami hasil yang kami inginkan, tegasnya.
Di Etihad nanti, PSG harus menang atau imbang minimal 3-3 jika ingin lolos ke semifinal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambisi Singkirkan PSG, Man City Andalkan Aguero
Liga Champions 10 April 2016, 20:38 -
Arsenal Siap Gagalkan Marquinhos ke Barcelona
Liga Inggris 10 April 2016, 20:16 -
Liga Champions 10 April 2016, 03:39
-
Van Gaal Isyaratkan Tertarik Rekrut Ibrahimovic
Liga Inggris 9 April 2016, 19:25 -
Ibrahimovic Akan Bertahan di PSG?
Liga Inggris 9 April 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23