Denis Law: Van Gaal Akan Sukses Bersama United
Editor Bolanet | 26 Juli 2014 01:24
Manajer asal Belanda itu ditunjuk untuk menggantikan David Moyes. Ia dikontrak di Old Trafford selama tiga musim. Van Gaal pun sudah melakoni debutnya bersama United dengan apik walau hanya di laga uji coba. Lawan LA Galaxy, ia membawa Setan Merah menang 7-0.
Law pun dengan nada optimis mengatakan bahwa mantan arsitek Barcelona itu akan sukses mengembalikan United ke pentas Liga Champions musim depan.
Sir Matt (Busby) adalah orang pertama yang membawa sepakbola Inggris ke Eropa. Dan sekarang Louis harus membawa United kembali ke pentas tersebut. Salah satu hal yang utama sekarang adalah klub ini kembali masuk ke Liga Champions, dan saya yakin hal itu akan terlaksana. Saya tak melihat hal lain selain hal tersebut, ujarnya seperti dilansir Sport Review.
Hal itu akan menjadi tugas yang sulit, namun dia akan tahu pemain-pemain yang dia butuhkan. Saya memang tak pernah menjadi seorang Manajer, jadi saya tak tahu banyak soal masalah itu. Namun, saua tahu dia bakal berhasil melakukannya, tandas Law. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal: Skuat United Tak Seimbang
- Giggs: Van Gaal Ingatkan Saya pada Fergie
- Van Gaal Bangga Dengan Skuat United
- Van Gaal Ingin Perkuat Lini Belakang United
- Mata: Kami Terus Berlatih Sistem Baru Van Gaal
- Van Gaal: Manchester United Akan Pakai Formasi 3-4-1-2
- Video: Lirikan Nakal Van Gaal Saat Diwawancarai Reporter Cantik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Pemain Top yang Tidak Pernah Menjuarai Liga Champions
Editorial 25 Juli 2014, 15:11 -
Pilih Chelsea, Fabregas Target Juara Eropa
Liga Inggris 25 Juli 2014, 14:41 -
Bocoran Jersey 'Internasional' Borussia Dortmund 2014-15
Open Play 25 Juli 2014, 13:43 -
Ancelotti: La Decima Adalah Awal Sebuah Siklus
Liga Spanyol 25 Juli 2014, 10:49 -
Kualifikasi 3 Liga Champions 2014/15
Liga Champions 24 Juli 2014, 13:56
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39