Demi Gotze, Juve Tunda Transfer Draxler
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 04:25
Juve membutuhkan gelandang baru lantaran bakal melepas Arturo Vidal ke Bayern. Juve juga sudah menawarkan gaji enam juta euro per musim kepada Gotze agar mau pindah ke Turin. Hanya saja, Gotze kabarnya belum mau menerima tawaran Juve itu.
Sebagai langkah antisipasi, Juventus akhirnya mendekati gelandang Schalke Julian Draxler. Berbagai media di Eropa mengabarkan bahwa Juve dan Draxler sudah mencapai kesepakatan personal.
Namun SportMediaset melansir perkembangan terbaru dari transfer ini. Bayern dikabarkan bersedia melepas Gotze ke Juve dengan status pinjaman selama semusim plus opsi pembelian permanen nantinya.
Gotze sendiri sudah sempat mengatakan bahwa ia bersedia pindah ke Juventus. Namun sampai saat ini, masalah yang menghalangi transfernya adalah gaji. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik Juve, Oscar Enggan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:34 -
Chiellini Tak Tertarik Pindah ke Premier League
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:31 -
Zanetti: Inter Milan Dekati Level Juventus
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:01 -
Xabi Alonso: Vidal Akan Cocok di Bayern Munchen
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 19:54 -
Agen: Draxler Bisa Gabung Juve Hanya dengan 25 Juta Euro
Liga Italia 22 Juli 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23