Delapan, Streak Terbaik Sang Raja
Editor Bolanet | 27 November 2014 10:59
Streak Madrid ini dimulai setelah kalah 0-2 melawan tuan rumah Borussia Dortmund di perempat final leg kedua musim lalu (Madrid lolos dengan agregat 3-2).
Setelah itu, pasukan Carlo Ancelotti berturut-turut memukul Bayern Munich 1-0 (kandang) dan 4-0 (tandang) di semifinal serta menjinakkan Atletico Madrid 4-1 lewat extra time di partai final.
Musim berganti, Madrid tetap tak terhadang. Dengan status juara bertahan, Madrid melalui lima laga awalnya di Grup B musim ini dengan kemenangan beruntun atas Basel (5-1), Ludogorets (2-1) dan Liverpool (3-0). Setelah itu, Madrid kembali menaklukkan The Reds 1-0 di Santiago Bernabeu dan Basel 1-0 di Swiss pada matchday terkini, Kamis (27/11).
Pada matchday pemungkas 9 Desember mendatang, Madrid yang sudah pasti lolos sebagai juara Grup B akan menjamu Ludogorets di Bernabeu. Melihat perbedaan kualitas, bukan mustahil Madrid akan memperpanjang streak kemenangan mereka menjadi sembilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Kehebatan Messi Bahkan Tak Sampai Separuhnya Ronaldo'
Liga Champions 26 November 2014, 22:32 -
Kovacic Masuk Radar Tranfer Madrid
Liga Spanyol 26 November 2014, 18:01 -
Odegaard Isyaratkan Tertarik Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 26 November 2014, 12:42 -
Bintang Soton Ini Klaim Lebih Ganteng dari Ronaldo
Bolatainment 26 November 2014, 12:04 -
Michel: Ancelotti Paling Pas untuk Madrid
Liga Spanyol 26 November 2014, 11:42
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12