Deco Klaim Jose Mourinho Pelatih Terbaik di Dunia
Editor Bolanet | 11 April 2014 01:41
Pria yang dulunya bermain di posisi gelandang serang ini memberikan pendapatnya setelah Chelsea berhasil menyingkirkan PSG dalam babak delapan besar Liga Champions di Stamford Bridge.
Saya mengetahui pasti seperti apa atmosfer di klub tersebut, ketika saya bermain di Stamford Bridge bersama Barcelona, kami mengalami kesulitan, setelah itu, saya bermain bagi Chelsea, jadi saya tahu atmosfer stadion membantu tim, ujar Deco.
Chelsea memiliki Pelatih terbaik di dunia dan banyak pemain berpengalaman, seperti Frank Lampard, John Terry, dan Samuel Eto'o. Mereka mempunyai pemain muda yang bisa membantu para pemain senior, imbuhnya. [initial]
(ds/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos Ingin Madrid Bertemu Chelsea
Liga Champions 10 April 2014, 23:05 -
Carra: Chelsea Tendang PSG, Liverpool Beruntung
Liga Inggris 10 April 2014, 21:24 -
'Madrid Menunggu Terlalu Lama Untuk La Decima'
Liga Champions 10 April 2014, 20:30 -
Hardik Wasit, FA Denda Mourinho
Liga Inggris 10 April 2014, 18:35 -
Ternyata Hazard Sudah Ramalkan Ba Jadi Pahlawan Chelsea
Liga Champions 10 April 2014, 15:50
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39