David Silva Masih Trauma Kekalahan City di Bernabeu
Editor Bolanet | 20 November 2012 15:51
City dua kali memimpin atas juara Spanyol itu pada laga pembuka Grup D, namun mereka pada akhirnya tumbang dengan skor 2-3. Kekalahan itu membuat mereka kini harus menggantungkan nasib pada hasil laga lainnya agar bisa lolos ke babak knockout.
Itu sangat mengejutkan, karena kami unggul 2-1 hingga menit 87 dan pulang dengan kekalahan. Kami tahu kami akan berada dalam tekanan besar di sana, namun di babak kedua kami bermain lebih baik. Sungguh disayangkan menit terakhir itu, kemenangan akan memberi kami mental berbeda, tuturnya pada AS.
Pertemuan kedua tim kembali di Etihad Stadium pekan ini, menurut Silva akan menyajikan laga yang ketat. Namun ia merasa rekan-rekan setimnya kini bisa bermain lebih santai dan lebih baik. Itu akan membantu kami. Jika kami lolos, maka kualitas kami akan melonjak. yakinnya.
Mantan playmaker itu mendapat aplaus dari publik Bernabeu, namun ia mengaku tak memperkirakan hal itu serta menampik kemungkinan Madrid memburu servisnya. Apakah itu karena mereka inginkan saya? Saya rasa mereka menghargai kinerja saya dengan City dan gelar yang saya berikan pada negara bersama timnas, pungkasnya. (foes/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catatan Jelang Laga Ke-100 Mourinho di UCL
Liga Champions 19 November 2012, 23:21 -
Benzema Mengaku Belum Mencapai Puncak Performa
Liga Champions 19 November 2012, 21:45 -
Karanka: Madrid Haram Tergelincir
Liga Spanyol 19 November 2012, 16:16 -
Kompany Minta City Unjuk Gigi Lawan Madrid
Liga Champions 19 November 2012, 16:15 -
Januari, Kaka Pertimbangkan Tinggalkan Bernabeu
Liga Spanyol 19 November 2012, 15:11
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10