David Luiz: Chelsea Pasti Kalah Tanpa Courtois
Editor Bolanet | 18 Februari 2015 06:25
PSG dan Chelsea bertemu dalam leg pertama babak 16 besar di Parc des Princes. Skor akhir pertandingan ini adalah 1-1 dengan gol-gol dari Branislav Ivanovic dan Edinson Cavani.
Jika bukan karena kiper mereka, kami pasti bisa menang dengan mudah melawan Chelsea kali ini. Courtois benar-benar fantastis. Kami bermain bagus meski Chelsea berhasil mencetak gol dari satu-satunya peluang yang mereka miliki, cetus Luiz kepada Canal Plus.
Luiz juga menambahkan bahwa harusnya PSG bisa memenangkan laga tadi karena tampil lebih dominan. Kini Luiz sudah tak sabar menjalani leg kedua yang akan digelar di Stamford Bridge.
Kami harusnya menang, tapi saya yakin kami masih bisa lolos ke perempat final. Kami bisa menang di markas Chelsea. Kami memiliki tim bagus, pelatih bagus dan rencana yang tepat untuk mendapat hasil positif. Laga leg kedua nanti akan berjalan hebat. [initial]
(cp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Lawan PSG, Mourinho Disambangi Sir Alex
Bolatainment 17 Februari 2015, 23:22 -
David Luiz Klaim Dirinya Bernilai Lebih Dari 50 Juta Pound
Liga Champions 17 Februari 2015, 19:30 -
Ibrahimovic Diminta Tak Buka Kaos Saat Selebrasi
Liga Champions 17 Februari 2015, 18:41 -
Maxwell: PSG Tak Ingin Lagi Disingkirkan Chelsea
Liga Champions 17 Februari 2015, 18:31 -
Liga Italia 17 Februari 2015, 18:07
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23