Data dan Fakta Liga Champions: Sporting Lisbon vs Juventus
Gia Yuda Pradana | 31 Oktober 2017 10:09
Bola.net - - Sporting Lisbon akan menjamu Juventus di matchday 4 Grup D Liga Champions 2017/18, Rabu . Berikut beberapa data dan fakta serta statistik yang melatarbelakangi pertandingan di Estadio Jose Alvalade ini.
Sporting tak bisa finis dua besar jika kalah dan Barcelona menang atau imbang di kandang Olympiakos.
Juventus akan lolos jika menang dan Barcelona terhindar dari kekalahan.
Rekor kandang Sporting melawan tim-tim Italia adalah M4 S7 K2 (total M5 S10 K13).
Sporting tak terkalahkan dalam empat laga kandang terakhirnya melawan tim-tim Serie A (M2 S2).
Sporting menelan empat kekalahan dalam enam laga kandang terakhirnya di Eropa (M1 S1).
Rekor tandang Juventus melawan tim-tim Portugal adalah M2 S1 K3 (total M8 S2 K4). Empat kekalahan itu semuanya didapatkan dari Benfica.
Pada matchday 5 yang digelar 22 November 2017, Juventus akan menjamu Barcelona, sedangkan Sporting menjamu Olympiakos. Pada matchday pemungkas, 5 Desember 2017, Juventus main tandang lawan Olympiakos sementara Sporting melawat ke markas Barcelona.(bola/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akhiri Dominasi Juventus, Napoli Butuh 90 Poin Lebih
Liga Italia 30 Oktober 2017, 15:00 -
Juventus Paksa Buffon Pensiun?
Liga Italia 30 Oktober 2017, 12:44 -
Montella: Saya Tak Iri Dengan Juventus
Liga Italia 30 Oktober 2017, 09:45 -
Hajar Milan, Pjanic: Kemenangan Tim
Liga Italia 30 Oktober 2017, 09:16 -
Hasil Rapat Direksi, Milan Pertahankan Montella
Liga Italia 29 Oktober 2017, 16:04
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39