Data dan Fakta Liga Champions : Malmo FF vs PSG
Editor Bolanet | 24 November 2015 17:55
Laga ini akan menjadi laga pulang kampung bagi Zlatan Ibrahimovic yang memulai karir profesionalnya sebagai pesepakbola bersama Malmo beberapa tahun silam. Namun sebelum Bolaneters menyaksikan laga pulang kampung Ibra tersebut, ada baiknya Bolaneters membaca beberapa data dan fakta terkait pertandingan tersebut.
Tidak ada wakil Swedia yang pernah mengalahkan PSG di Liga Champions (M4 S1)
Malmo kalah di delapan dari sepuluh laga mereka di Liga Champions selama ini.
Dua kemenangan yang diraih Malmo didapat di Partai Kandang melawan Olympiakos dan Shakhtar Donetsk.
Malmo sudah kebobolan 23 gol dari 10 pertandingan Liga Champions musim ini dengan hanya mencetak lima gol.
Malmo belum gagal mencetak gol di tujuh dari 10 pertandingan mereka di Liga Champions.
PSG hanya meraih dua kemenangan dari sembilan pertandingan Liga Champions mereka.
PSG baru kebobolan satu gol di Liga Champions musim ini.
PSG belum mencetak gol di dua laga terakhir mereka di Liga Champions. Mereka tidak pernah gagal mencetak gol di tiga pertandingan secara beruntun.
Markus Rosenberg telah mencetak empat dari lima gol Malmo di Liga Champions musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Siap Gantikan Benitez Latih Real Madrid
Liga Spanyol 23 November 2015, 22:28 -
Agen Bantah Pastore ke Chelsea
Liga Inggris 23 November 2015, 15:00 -
Wright: Cavani Cocok Untuk Chelsea
Liga Inggris 22 November 2015, 00:10 -
Liverpool Ramaikan Perburuan Lavezzi
Liga Inggris 21 November 2015, 22:40 -
Presiden PSG dan Agen Nego Transfer Ronaldo
Liga Spanyol 21 November 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39