Data dan Fakta Liga Champions: Juve vs Dortmund
Editor Bolanet | 24 Februari 2015 11:53
Ingin menuntaskan rasa penasaran mereka menjadi misi Juventus saat menjamu Dortmund di Juventus Stadium dini hari nanti? Secara statistik laga ini bakal berlangsung menarik karena tim tamu tak pernah mencatatkan cleansheet saat berhadapan dengan Juve. Berikut data dan fakta laga ini selengkapnya.
Juventus dan Borussia Dortmund terakhir kali bertemu di final Liga Champions pada tahun 1997 silam. Saat itu Dortmund menang dengan skor 3-1 di Munich.
Dortmund selalu menang di dua pertemuan terakhir melawan Juventus, keduanya di ajang Liga Champions, di November 1992 dan Mei 1997.
Dortmund tidak pernah mencatatkan clean sheet saat melawan Juventus di 7 pertemuan terakhir kedua tim.
Di musim ini, Juventus berhasil lolos ke fase knock out hanya untuk kedua kalinya di 6 musim terakhir (2012/13 dan 2014/15).
Juventus hanya menelan dua kekalahan pada 28 laga Liga Champions terakhir (17 menang dan 9 imbang), dua kekalahan tadi datang saat menjamu Bayern Munich.
Hanya Monaco (4 gol) yang mencetak gol lebih sedikit dari Juventus (7 gol, sama seperti Basel dan Leverkusen) di antara kontestan 16 besar yang masih tersisa di pentas Liga Champions musim ini.
Juventus juga hanya mencatatkan 4 selisih gol, paling sedikit di antara 16 kontestan tersisa di pentas Liga Champions musim ini bersama dengan Monaco.
Borussia Dortmund sudah menginjak fase knock out Liga Champions untuk ketiga kalinya secara beruntun, hal ini belum pernah terjadi sebelumnya saat mereka tiga kali beruntun bermain di Liga Champions dari musim 1995/96 hingga 1997/98.
13 Dari total 14 gol yang dicetak Borussia Dortmund di Liga Champions musim ini dihasilkan dari skema open play.
Striker Dortmund, Adrian Ramos sudah mencetak 3 gol dalam rentang waktu hanya 62 menit dalam tiga laga tandang di pentas Liga Champions musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Berlatih, Juventus Siapkan Vidal Untuk Hadapi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 23:45 -
Sokratis: Pirlo Salah Satu Yang Terbaik Dalam Satu Dekade Terakhir
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:17 -
Chiellini: Juventus Kini Lebih Kuat
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:06 -
Chiellini Yakin Juventus Bisa Atasi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:58 -
Sokratis Pede Dortmund Bisa Imbangi Juve
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:48
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39