Data dan Fakta Liga Champions: Borussia Monchengladbach vs Barcelona
Editor Bolanet | 27 September 2016 00:57
Pertandingan ini akan sangat bersejarah untuk kedua tim. Pasalnya, keduanya belum pernah bentrok ini ajang resmi sebelum ini. Benar. Ini adalah pertemuan pertama kedua tim.
Sebelum menyimak pertandingan ini, simak juga dulu data dan fakta Gladbach vs Baca berikut ini
Borussia Monchengladbach belum pernah menghadapi Barcelona pada pertandingan kompetitif sebelum ini. Ini merupakan pertemuan pertama.
Gladbach telah melewati 13 pertandingan kandang melawan tim asal Spanyol tanpa capaian clean sheet.
Dari sembilan pertemuan melawan tim asal Spanyol, Gladbach hanya pernah sekali merasakan manisnya kemenangan (S2 K6). Satu kemenangan diraih saat jumpa Sevilla pada tahun 2015.
Barcelona gagal menang dalam tiga lawatan terakhirnya ke Jerman (S1 2K).
Tim asal Katalan tidak terkalahkan dalam lima laga tandang terakhirnya di penyisihan grup Liga Champions (3M 2 S).
Barcelona baru saja mencatat kemenangan terbesarnya di babak grup Liga Champions dengan mengalahkan Celtic tujuh gol tanpa balas.
Barcelona selalu mampu mencapai babak semifinal pada tujuh dari sembilan perhelatan Liga Champions. Dua kali gagal oleh Atletico Madrid pada musim 2013/14 dan 2015/16.
Dari 22 pertandingan terakhir di Liga Champions, Barca mampu mengukir 18 kemenangan.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerard Pique Tertarik Berkarir di MLS
Liga Spanyol 26 September 2016, 22:08 -
Ter Stegen: Gladbach Cinta Pertama Saya
Liga Champions 26 September 2016, 21:30 -
Claudio Bravo Sudah Siap Hadapi Ketajaman Trio MSN
Liga Champions 26 September 2016, 20:47 -
Masih Tanpa Messi, Barca Boyong 20 Pemain Lawan Gladbach
Liga Champions 26 September 2016, 20:34 -
Ternyata Barca Hampir Jual Sergi Roberto
Liga Spanyol 26 September 2016, 20:32
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39