Daripada Messi dan Ronaldo, Suarez Jagokan Ribery Raih Ballon d'Or
Editor Bolanet | 5 November 2013 19:13
- Striker , Luis Suarez menyatakan bahwa dirinya lebih menjagokan Franck Ribery memenangkan Ballon d'Or daripada Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.
Menurut Suarez, Messi boleh saja telah memenangkan gelar pemain terbaik tersebut sebanyak empat kali. Namun, performa Ribery bersama Bayern Munich diyakini mampu mengalahkan dominasi Messi dalam perebutan gelar tersebut.
Saya jelas tidak berpikir hanya ada satu favorit pemenang Ballon d'Or. Berdasarkan tahun lalu, Ribery layak memenangkannya setelah raihan treble winners yang luar biasa bersama Bayern Munich, kata Suarez kepada RMC.
Tapi Cristiano Ronaldo dan Messi memiliki catatan yang baik juga. Terlepas dari siapa yang akan menang, Ribery sangat layak mendapatkan gelar tersebut, pungkasnya. [initial]
(rmc/gag)
Menurut Suarez, Messi boleh saja telah memenangkan gelar pemain terbaik tersebut sebanyak empat kali. Namun, performa Ribery bersama Bayern Munich diyakini mampu mengalahkan dominasi Messi dalam perebutan gelar tersebut.
Saya jelas tidak berpikir hanya ada satu favorit pemenang Ballon d'Or. Berdasarkan tahun lalu, Ribery layak memenangkannya setelah raihan treble winners yang luar biasa bersama Bayern Munich, kata Suarez kepada RMC.
Tapi Cristiano Ronaldo dan Messi memiliki catatan yang baik juga. Terlepas dari siapa yang akan menang, Ribery sangat layak mendapatkan gelar tersebut, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina Bisa ke Barca Hanya Seharga 5 Juta Euro?
Liga Champions 4 November 2013, 18:22 -
Pemain Terbaik Liverpool di Mata Kolo Toure
Liga Inggris 4 November 2013, 16:17 -
Wenger Balas Kritikan di Atas Lapangan
Liga Inggris 4 November 2013, 14:45 -
Szczesny Sebut Arsenal Miliki Kualitas Juara
Liga Inggris 4 November 2013, 14:04 -
Arteta: Arsenal Makin Disegani Lawan
Liga Inggris 4 November 2013, 11:05
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39