Dani Alves Ogah Kembali ke Barca, Ini Alasannya
Rero Rivaldi | 19 April 2017 07:00
Bola.net - - Dani Alves belum lama ini menutup kans dirinya kembali ke dari Juventus, usai menyatakan ketidakpuasan dengan manajemen yang ada di Camp Nou.
Pemain Brasil mengakhiri delapan tahun karirnya di tim La Liga pada musim panas 2016 silam.
Barca lantas kesulitan untuk menemukan pengganti sang pemain, dan kini klub tak lagi memiliki kecepatan yang biasanya jadi andalan mereka di sisi kanan.
Namun demikian, sosok berusia 33 tahun mengaku sama sekali tak tertarik untuk kembali membela Barca.
Jelang laga leg kedua perempat final Liga Champions di Camp Nou, Alves mengatakan di Goal International: Saya selalu memberi 100 persen di klub yang sama bela. Kembali ke sini memang luar biasa, namun untuk bisa kembali saya ingin ada yang berubah dari ego beberapa orang di sini, namun sebagai raksasa mereka takkan membiarkan itu terjadi.
Ada yang menyukai saya Barcelona ada yang tidak. Gaya saya tidak begitu cocok dengan apa yang mereka pikirkan. Saya tak tahu bagaimana saya disambut besok, namun saya bahagia kembali ke tempat yang saya anggap rumah, meski sebagai rival.
Alves menambahkan: Saya hanya ingin bebas berekspresi. Saya tidak senang menyimpan energi negatif dalam diri saya. Saya minta maaf jika ada yang tersinggung. Saya menggunakan media di Madrid karena mereka mungkin memanipulasi kata-kata saya, seperti media di Barcelona.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Kami Harus Cetak Lima Gol!
Liga Champions 18 April 2017, 22:49 -
Birindelli Ingatkan pada Juve: Barca Masih yang Terbaik di Dunia
Liga Inggris 18 April 2017, 22:09 -
Iniesta Tak Risaukan Statistik Pertahanan Juve
Liga Champions 18 April 2017, 22:04 -
Barcelona Memburu Malam Bersejarah di Camp Nou
Liga Champions 18 April 2017, 21:24 -
Gagal Cetak Gol Lawan Barca, Ini Saran Vialli Untuk Higuain
Liga Champions 18 April 2017, 20:53
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39