Dani Alves: Barca Pantang Lakukan Kesalahan
Editor Bolanet | 18 Maret 2015 04:07
Pada leg pertama, Barca sudah berhasil menang 2-1 di Etihad Stadium. Namun Alves meminta rekan-rekannya untuk tidak kehilangan konsentrasi dalam leg kedua ini.
Alves menilai Man City memiliki skuat yang cukup berkualitas untuk membalik kedudukan jika Barca tak waspada. Satu kesalahan saja bisa jadi harus dibayar mahal Barca dalam pertandingan nanti.
Bahaya yang kami hadapi dalam pertandingan melawan City adalah berpikir bahwa perjuangan sudah selesai. City masih bisa mencetak gol dan semua bisa menjadi rumit bagi kami. Semua pemain harus terus fokus dan tidak boleh melakukan kesalahan. Dalam sepakbola, kesalahan kecil saja biasanya harus dibayar mahal, terang Alves kepada Globoesporte.
Barca juga masih harus menjalani pertandingan berat setelah melawan City. Mereka harus menjamu Real Madrid dalam ajang La Liga akhir pekan nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Liverpool Yakin The Reds Bisa Salip Man City
Liga Inggris 17 Maret 2015, 23:28 -
Gallagher Rindukan Kehadiran Mancini di City
Liga Inggris 17 Maret 2015, 22:32 -
Iniesta: Man City Dulu, Baru Kemudian Real Madrid
Liga Champions 17 Maret 2015, 22:18 -
Iniesta: Messi Bisa Lukai Manchester City Sendirian
Liga Champions 17 Maret 2015, 22:02 -
Caballero Tegaskan City Belum Menyerah di Premier League
Liga Inggris 17 Maret 2015, 21:35
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39