Danai Transfer Rodriguez, Madrid Ingin Uangkan Isco
Editor Bolanet | 19 Juli 2014 11:47
Selain Sami Khedira, gelandang muda menjadi opsi terdepan sebagai pemain yang akan dijual oleh Los Blancos. Berbeda dengan Khedira yang posisinya relatif tak tergantikan, Isco bukanlah pilihan reguler di pos gelandang serang Madrid.
Selain itu, pemain berusia 22 tahun ini juga dipastikan akan semakin sulit menembus skuat inti jika Rodriguez benar-benar datang. Karena itulah, penjualan Isco dinilai cukup ideal untuk bisa mendanai operasi transfer tersebut.
Dua klub Inggris, Liverpool dan Manchester City menjadi dua klub yang dikabarkan berminat menebus Isco. Hal tersebut disebabkan saat ini tak banyak klub yang memiliki kekuatan finansial untuk menebus pemain yang baru semusim membela Madrid tersebut.[initial]
Baca Juga
- Casillas Baru Diijinkan Pergi Pada 2015?
- Media Prancis Bocorkan Detail Transfer Rodriguez ke Madrid
- Madrid dan Monaco Bicarakan Skema Tukar Tambah Untuk Rodriguez
- Madrid Incar Ramires Sebagai Pengganti Khedira
- Matthaus: Ronaldo Mungkin Rindu Ozil
- Arsenal Keberatan Penuhi Gaji Tinggi Khedira
- Pernah Tolak Real Madrid, Inilah Alasan Zanetti
- Ronaldo: James Rodriguez Cocok Untuk Real Madrid
- Beckham Setuju James Rodriguez Gabung Madrid
- Jika Varane Pergi, El Real Bidik Martinez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Lopez Siap Bersaing Dengan Casillas dan Navas
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 16:45 -
Casillas Baru Diijinkan Pergi Pada 2015?
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 14:45 -
'Kroos dan Suarez Akan Berjaya'
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 14:36 -
Delapan Pemain Real Madrid Dengan Tuah Jersey Nomor 8
Editorial 18 Juli 2014, 14:14 -
Arsenal Sudah Tak Bernafsu Dapat Servis Khedira
Liga Inggris 18 Juli 2014, 13:22
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39