Courtois: Saya Tak Banyak Bekerja Lawan Barcelona
Asad Arifin | 21 Februari 2018 21:06
Bola.net - - Penjaga gawang , Thibaut Courtois, merasa kesepian pada pertandingan melawan . Bahkan, Courtois merasa tidak banyak bekerja keran minim serangan yang diarahkan ke gawangnya.
Chelsea sejatinya lebih banyak berada dalam tekanan Barca pada pertemuan, Rabu (21/2) dini hari di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Barca mendominasi jalannya permainan dengan 73 persen penguasaan bola sepanjang 90 menit.
Tapi, tidak banyak peluang yang diciptakan oleh pasukan Ernesto Valverde. Hal ini tidak lepas dari rapatnya pertahanan Chelsea pada laga di Stamford Bridge. Courtois pun merasa tidak banyak bekerja dibanding pemain lainnya.
Barcelona tidak mendapatkan banyak peluang berbahaya. Sebenarnya, yang terjadi justru yang sebaliknya, kami lebih banyak mendapatkan peluang yang berbahaya, ucap Courtois kepada Cadena Cope.
Saya tidak mendapatkan banyak pekerjaan yang harus dilakukan. Ada satu tendangan yang dilepaskan oleh Luis Suarez dan saya harus mengklaim beberapa tendangan sudut. Tapi, tidak ada peluang lain. Itu adalah malam yang sepi untuk saya, sambungya.
Meskipun merasa kesepian, pada akhirnya Courtois tetap tidak bisa menjaga gawang Chelsea dari kebobolan. Penjaga gawang asal Belgia tidak kuasa menahan sepakan Lionel Messi yang membuat Chelsea harus puas dengan skor imbang 1-1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Latihan Kiper Top Ala Courtois
Open Play 20 Februari 2018, 22:53 -
Giroud Mengaku Frustasi Bermain di Arsenal
Liga Inggris 20 Februari 2018, 22:06 -
Lukaku Tajam ke Bawah dan Tumpul ke Atas, Ini Analisa Eks Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2018, 21:17 -
Faktor Uang dan Anak Bikin Giroud Pilih Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2018, 21:04 -
Pedro Akui Lebih Mudah Juara di Barca Ketimbang di Chelsea
Liga Champions 20 Februari 2018, 20:07
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39