Coquelin: Lawan Munchen Akan Sulit, Tapi Arsenal Butuh Poin
Editor Bolanet | 4 November 2015 13:21
Pada pertemuan pertama kedua tim, The Gunners sukses meraih kemenangan dengan skor 2-0. Saat itu, Arsenal menang berkat gol Olivier Giroud dan Mesut Ozil.
Dan jelang pertemuan kedua tim tengah pekan ini, Coquelin menegaskan target timnya adalah tetap meraih poin, walaupun ia sadar itu akan jadi pekerjaan yang sulit.
Tentu ini selalu akan menjadi pertandingan yang sulit karena mereka benar-benar tangguh di pertemuan pertama, saya pikir mereka telah bermain sangat baik, ujarnya.
Kami butuh untuk mengalahkan tim hebat. Kami butuh untuk mendapatkan poin dan sekarang kami butuh poin melawan tim besar di grup ini, dan itu adalah Bayern. Jadi semoga kami bisa tampil lebih dari yang kami lakukan di pertemuan pertama dan mencoba untuk meraih sesuatu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selain Rooney, De Gea dan Smalling Juga Pahlawan Hadapi CSKA
Liga Champions 4 November 2015, 22:41 -
Inilah Skuat Barcelona untuk Hadapi BATE Borisov
Liga Champions 4 November 2015, 17:14 -
Ada 'Anu' James Rodriguez, Ramos Terpaksa Edit Foto
Bolatainment 4 November 2015, 15:59 -
'De Bruyne Ingin Menangkan Segalanya'
Liga Inggris 4 November 2015, 15:26 -
Liga Champions 4 November 2015, 15:16
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39