Conte: Juventus Akan Daki Bukit Terjal
Editor Bolanet | 3 Oktober 2013 07:13
Sekarang kami harus mendaki bukit yang terjal, namun kami tidak sepatutnya kecewa. Kami harus berjuang mati-matian mulai sekarang. Jika kami melakukannya dengan baik maka kami akan bisa melaju, ujarnya sebagaimana dilansir Soccernews.
Kami harus lebih fokus dan bisa berpikir jernih. Anak-anak sudah mencoba dengan amat keras untuk bisa bangkit dari pertandingan semalam dan saya percaya bahwa hasil yang kami dapat sesuai dengan usaha yang kami lakukan, pungkasnya.
Conte sendiri kembali gagal membawa Juventus menang di Liga Champions. Pada matchday pertama melawan FC Copenhagen, juara bertahan Serie A itu hanya bisa bermain imbang. Kini mereka meraih 2 poin, namun masih bisa menempati urutan dua di bawah Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mellberg: Semoga Madrid Tak Beruntung
Liga Champions 2 Oktober 2013, 19:43 -
Iaquinta: Tevez Adalah Kunci Juventus
Liga Spanyol 2 Oktober 2013, 18:29 -
Jelang Bentrok, Melo Akui Masih Cinta Juventus
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:25 -
Mancini Ingin Tarik Pemain Premier League ke Turki
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:09 -
Romantisme Jelang Duel Juventus vs Galatasaray
Liga Champions 2 Oktober 2013, 15:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39