Conte Jamin Juve Serius di Europa League
Editor Bolanet | 12 Desember 2013 13:24
Klub yang bermarkas di Turin itu memang baru saja dipastikan masuk ke kompetisi yang dimenangkan oleh Chelsea musim lalu tersebut, usai kalah dari Galatasaray di Liga Champions dini hari tadi.
Bukti keseriusan Juve itu nampak di pernyataan yang dilontarkan oleh pelatih Antonio Conte.
Kami perlu untuk fokus di Europa League yang akan segera digelar nanti, namun kami pasti akan memberikan yang terbaik, sama seperti yang kami lakukan di Liga Champions, demikian pernyataan Conte sebagaimana dilaporkan oleh situs resmi klub.
Juve sendiri gagal untuk meneruskan langkah mereka ke babak 16 besar usai ditundukkan melalui gol tunggal dari Wesley Sneijder. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Saya Ingin Pertandingan Dihentikan
Liga Champions 11 Desember 2013, 23:09 -
Liga Champions 11 Desember 2013, 23:09
-
'Giaccherini Bahagia di Inggris'
Liga Inggris 11 Desember 2013, 22:56 -
Highlights UCL: Galatasaray 1-0 Juventus
Open Play 11 Desember 2013, 21:56 -
Review: Sneijder Singkirkan Juventus
Liga Champions 11 Desember 2013, 21:32
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40