Coentrao dan Di Maria Segera Dijual?
Editor Bolanet | 25 Agustus 2013 14:15
Yang pertama tentu saja adalah Fabio Coentrao. Bek kiri asal Portugal itu sudah menyatakan ingin hengkang. Pelatih Madrid Carlo Ancelotti pun telah memberikan restu kepada Coentrao untuk mencari klub baru.
Coentrao sempat disebut-sebut menjadi pemain yang akan menjadi pelengkap transfer Bale. Rumor itu nampaknya tidak terbukti dan kini ia belum menemukan klub yang benar-benar serius menginginkan jasanya.
Yang kedua adalah Angel Di Maria. WInger asal Argentina ini diperkirakan akan kehilangan tempatnya di skuad Madrid dengan kehadiran Bale. Meski Cristiano Ronaldo sempat meminta Madrid untuk mempertahankan Di Maria, pihak klub nampaknya akan tetap melepasnya.
Di Maria sendiri sebetulnya masih ingin di Madrid. Namun Madrid melihat ketertarikan besar dari , Manchester United dan untuk pemain asal Argentina itu. Madrid akan berusaha menjual Di Maria semahal mungkin. [initial]
Ronaldo Ingin Kembali ke United Pada 2014
Ada Titanium di Kaki Xabi Alonso
Bale Sudah Tiba di Spanyol (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Kecam Tingginya Harga Transfer Bale
Liga Spanyol 24 Agustus 2013, 23:30 -
Lawan Granada, CR7 Akan Cetak Gol Bunuh Diri Lagi?
Liga Spanyol 24 Agustus 2013, 22:30 -
Raul Sarankan Real Madrid Agar Tak Tercerai Berai
Liga Spanyol 24 Agustus 2013, 21:32 -
Berkemas ke Madrid, Bale Ogah Lawan Swansea?
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 20:00 -
Andai Suarez Dipikat Madrid, Wenger Takkan 'Bunuh Diri'
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39