City Siap Beli Cavani 63 Juta Euro
Editor Bolanet | 28 April 2013 19:30
Jika laporan ini benar, maka City akan membayar 63 juta euro (sekitar 52 juta pound) untuk Cavani. Harga itu akan menjadi rekor transfer baru di Inggris, mengalahkan rekor 50 juta pound yang saat ini masih dipegang oleh Fernando Torres.
City nampaknya sudah mulai kehilangan kesabaran dengan minimnya kemajuan mereka dalam transfer Cavani. Sunday Mirror menyebut City ingin memastikan deal dengan Cavani secepat mungkin.
Karenanya, selain membayar mahal untuk harga transfer, City juga siap menggaji Cavani dengan sangat besar. Disebutkan bahwa City sudah menyiapkan gaji 250 ribu pound per pekan untuk penyerang asal Uruguay tersebut.
Selain CIty, Cavani juga diinginkan oleh klub-klub besar seperti Real Madrid, , Bayern Munich dan PSG. Namun selama ini Cavani mengindikasikan bahwa tujuan favoritnya jika meninggalkan Napoli adalah Real Madrid. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Juga Siapkan Tawaran Pada Ibra
Liga Inggris 26 April 2013, 11:03 -
Madrid Tawar Verratti 25 Juta Euro
Liga Spanyol 26 April 2013, 03:00 -
Cerita Kepergian Zlatan Ibrahimovic Dari Juve
Liga Italia 25 April 2013, 16:08 -
Leonardo TampikTransfer Cavani
Liga Italia 25 April 2013, 00:08 -
Juve Tawarkan Kontrak Empat Tahun Kepada Ibra
Liga Champions 24 April 2013, 22:37
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10