City Pesimis Terkait Cedera Aguero
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 08:33
Striker asal Argentina itu ditarik di paruh kedua laga melawan di Camp Nou (13/03), usai mengeluh mengalami cedera hamstring. Cousillas menyebut Aguero akan menjalani proses pemindaian sekembalinya ke Manchester, namun ia belum bisa mengambil kesimpulan berapa lama sang pemain harus absen.
Masih terlalu dini untuk mengambil kesimpulan, jadi kami tidak bisa memberitahu kapan dirinya akan tidak bisa bermain, tuturnya pada The Mirror.
Ia merasakan sakit di bagian otot. Kami melakukan beberapa tes untuk mengujinya. Staf medis yang bakal menentukan apa akibat dari cedera yang ia alami, jadi kami tak bisa mengeluarkan spekulasi tentang hal ini, pungkas Cousillas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart Yakin Manchester City Bisa Singkirkan Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 23:13 -
Xavi: Manchester City Inginkan Messi? Lupakan!
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:34 -
'Ingin Kalahkan Barca? City Kudu Berbenah'
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:01 -
Keluarga Negredo Dukung Man City Tekuk Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 17:08 -
Cech Waspadai Tabungan Laga Man City
Liga Inggris 12 Maret 2014, 16:34
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10