Chiellini Waspadai Dendam Manchester City
Editor Bolanet | 24 November 2015 13:30
Manchester City sendiri sudah memastikan lolos ke babak 16 besar Liga Champions. Sementara Juventus memiliki kans untuk menemani City bila mampu meraih poin pada laga tersebut.
Namun, menurut Chiellini, The Citizens tak akan bersantai meskipun sudah menggenggam tiket ke babak selanjutnya karena dendam saat mereka kalah di kandang sendiri di pertemuan pertama.
Saya akan memilih untuk melihat City yang tenang dan damai. Mereka adalah skuat yang punya banyak pemain hebat, mungkin akan lebih mudah mengambil keuntungan apabila mereka lebih santai, ujarnya.
Setelah lolos, semestinya City lebih santai, tapi sekarang mereka akan sangat berhasrat untuk mencari penebusan. Jadi kami akan memainkan sebuah laga yang hebat, karena kami ingin lolos pada hari Rabu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Juventus Belum Berani Bicara Scudetto
Liga Italia 23 November 2015, 23:53 -
Lionel Messi Inginkan Paulo Dybala di Barcelona
Liga Spanyol 23 November 2015, 21:40 -
Pemanasan 'Kenyal' Ala Morata & Zaza
Open Play 23 November 2015, 13:19 -
Dikalahkan Juventus, Mihajlovic Semprot Cerci
Liga Italia 23 November 2015, 13:07 -
Beruntungnya Milan Punya Donnarumma
Editorial 23 November 2015, 12:55
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39