Chelsea Halangi Barca Beli Courtois
Editor Bolanet | 26 Desember 2013 20:55
Ada tiga nama yang sudah dikantongi Andoni Zubizarreta, Direktur Olahraga Barca yang juga mantan kiper. Mereka adalah Thibaut Courtois, Pepe Reina dan Marc-Andre Ter Stegen.
Menurut Marca, Barcelona sudah menjalin kontak langsung dengan Courtois. Barca berusaha meyakinkan Courtois untuk pindah ke Camp Nou setelah Piala Dunia 2014 berakhir.
Drama kemudian muncul dari Stamford Bridge. Klub pemilik Courtois menolak keras untuk menjual kiper muda mereka itu ke Barca yang sudah dianggap sebagai rival di Eropa.
Uniknya, Chelsea justru bersedia melepas Courtois ke Atletico Madrid dengan harga 20 juta euro. Harga itu terhitung tinggi untuk ukuran penjaga gawang - namun cukup murah untuk bakat besar seperti Courtois. (101/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Cukup Puas Melihat Posisi Timnya di Klasemen
Liga Inggris 25 Desember 2013, 23:42 -
Mourinho: Spurs dan MU Seharusnya Masuk Empat Besar
Liga Inggris 25 Desember 2013, 20:00 -
Demi Guarin, Chelsea Siap Korbankan Satu Strikernya
Liga Inggris 25 Desember 2013, 19:20 -
Walcott: Main Negatif, Chelsea Takut Arsenal
Liga Inggris 25 Desember 2013, 18:28 -
Preview: Chelsea vs Swansea, Menanti Konsistensi
Liga Inggris 25 Desember 2013, 15:01
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39