Celtic Tumbang, Rodgers Salahkan Messi
Asad Arifin | 24 November 2016 17:05
Bola.net - - Pelatih Glasgow Celtic, Brendan Rodgers, tak bisa mewujudkan ambisinya untuk membalas kekalahan dari . Saat bermain di Celtic Park pada matchday ke-5 Liga Champions, Kamis dini hari, Celtic kalah dengan skor 2-0.
Rodgers menyalahkan kehadiran Lionel Messi dikubu Barca yang kemudian menjadi aktor penentu kekalahan tim asuhannya. Rodgers yakin bisa mendapatkan hasil yang berbeda andai Messi tidak bermain.
Messi menunjukkan sebuah perbedaan. Anda lihat pertandingan mereka di akhir pekan [melawan Malaga]. Messi boleh disebut sebagai pemain terbesar yang pernah ada. Jadi saat dia bermain untuk tim Anda, keadaan akan menjadi lebih baik, kata Rodgers.
Setelah absen melawan Malaga, dimana Barca bermain imbang 0-0, La Pulga kemudian menjadi penentu kemenangan Barca atas Celtic lewat dua gol yang ia dulang. Menurut Rodgers, para pemain Celtic harus banyak belajar dari laga ini.
Messi pemain fenomenal, pemain yang luar biasa dan selalu lapar untuk mencetak gol. Gol pertama yang dicetaknya menunjukkan kemampuan berlarinya dan penyelesaian yang indah. Para pemain kami harus belajar agar tidak memberikan ruang kepada pemain berkualitas seperti dia, pungkas eks pelatih Liverpool ini.
Baca Ini Juga:
- Rummenigge Kritik Jerome Boateng
- Arsenal Dicibir di Liga Champions, Eks Pemain Ini Tak Terima
- Gerrard: Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa
- Ancelotti: Munchen Kalah Bukan Karena Remehkan Lawan
- Keane: Arsenal Biasa Saja, Tak Punya Karakter
- Al-Khelaifi: PSG Layak Dapat Lebih di Emirates
- Guardiola Akui Monchengladbach Selalu Merepotkan Timnya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Aguero Lawan Barca Buat Eks City Ini Terkesima
Liga Champions 23 November 2016, 23:54 -
Kabar Baik Jelang El Clasico, Casemiro Kembali Berlatih
Liga Spanyol 23 November 2016, 23:47 -
Neymar Dituntut Penjara Dua Tahun di Spanyol, Lima Tahun di Brasil
Liga Spanyol 23 November 2016, 23:43 -
Barcelona Awasi Bakat Franck Kessie di Serie A
Liga Spanyol 23 November 2016, 22:26 -
Gelandang AS Roma Ini Diklaim Layak Bermain di Barca
Liga Italia 23 November 2016, 20:52
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40