Cederanya Chamberlain Bikin Klopp Kehabisan Kata-kata
Dimas Ardi Prasetya | 27 April 2018 21:49
Bola.net - - Bos Liverpool Jurgen Klopp mengaku dirinya sama sekali tak bisa berkata apapun terkait nasib buruk yang dialami oleh gelandang andalannya Alex Oxlade-Chamberlain.
Chamberlain berhasil membuat dirinya jadi pemain yang kerap diandalkan oleh Klopp untuk mengisi lini tengah Liverpool. Bahkan ia berperan besar membawa The Reds mengalahkan Manchester City di babak perempat final Liga Champions beberapa waktu lalu.
Gelandang berusia 24 tahun itu ikut bermain saat Liverpool berhadapan lawan AS Roma di leg pertama semifinal Liga Champions. Sayangnya, ia tak bisa tampil full karena mengalami cedera lutut.
Setelah diperiksa, ligamen lututnya cedera parah dan ia pun dipastikan tak bisa bermain lagi di sisa musim ini. Ia kemungkinan besar juga tak akan bisa memperkuat Inggris di Piala Dunia 2018 mendatang.
Saya tidak memiliki kata-kata untuk itu, jawabnya pada situs resmi The Reds setelah diminta untuk menyimpulkan rasa frustrasinya atas nasib buruk Chamberlain.
“Saya tidak percaya bahwa pemain yang luar biasa ini, orang, anak lelaki, laki-laki, apa pun itu, dalam situasi yang positif seperti itu, membantu tim, melakukan tekel yang bersih, sesuatu seperti ini terjadi. Saya benar-benar tidak memiliki kata-kata untuk itu, serunya.
“Ketika saya melihatnya kembali, saya berpikir 'wow'. Sungguh disayangkan, tidak adil, jujur saja. Tetapi begitulah kehidupan terkadang dan, bagaimana kita mengatakannya, jika Anda mendapat jeruk (momen hidup yang sulit), Anda membuat limun dan itulah yang harus kita lakukan, cetusnya.
“Itulah yang dilakukan Alex, ia adalah orang yang positif dan ia akan kembali. Saya sudah memberitahunya bahwa kami akan menunggunya seperti istri yang baik, ketika seorang pria dipenjara,” canda Klopp.
Musim ini, Chamberlain sudah bermain sebanyak 42 kali bagi Liverpool di semua ajang kompetisi. Ia mencetak lima gol dan delapan assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arbeloa Ibaratkan Vazquez dan Ansensio Dengan Tango and Cash
Liga Champions 26 April 2018, 22:06 -
Firmino Mau Liverpool Masuk Final Liga Champions dan Finis Kedua di EPL
Liga Champions 26 April 2018, 21:51 -
Dua Fans Roma Yang Serang Suporter Liverpool Segera Diseret ke Pengadilan
Bolatainment 26 April 2018, 20:45 -
Misi Comeback di Bernabeu, Kimmich: Madrid Punya Kelemahan
Liga Champions 26 April 2018, 20:38 -
Toni Kroos Akui Madrid Lebih Beruntung
Liga Champions 26 April 2018, 20:06
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39