Cedera Nainggolan Terindikasi Parah
Gia Yuda Pradana | 1 April 2018 06:49
Bola.net - - AS Roma hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Bologna di Serie A, Sabtu (31/3). Selain gagal merebut poin maksimal, Roma juga kehilangan gelandang Nainggolan yang mengalami cedera otot di menit 17.
Menurut pelatih Roma Eusebio Di Francesco, cedera pemain pemilik nama julukan 'Ninja' itu sepertinya mengalami cedera yang cukup parah.
Ini jelas bukan situasi yang diharapkan Roma, terutama jelang laga penting kontra .
Kami harus bicara terlebih dahulu dengan staf medis. Melihat caranya keluar lapangan, rasanya tidak positif, kata Di Francesco usai laga melawan Bologna, seperti dikutip Football Italia.
Dari pengalaman, saya bisa pastikan kalau masalah otot semacam itu tak bisa disembuhkan dengan cepat, meski dia adalah Ninja dan sanggup mengejutkan kami.
Dia mencoba berlari tiga kali. Namun jika dia sampai harus menyerah dan meninggalkan lapangan, berarti itu buruk.
Nainggolan pun terancam absen saat Roma bertandang ke markas Barcelona untuk melakoni partai leg pertama babak perempat final Liga Champions tengah pekan nanti.
Nainggolan adalah salah satu pemain kunci Roma. Absennya dia bisa merusak kans Roma.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nainggolan Cedera Jelang Barcelona vs Roma
Liga Champions 31 Maret 2018, 23:00 -
Messi Turun Tangan Untuk Rayu Wonderkid Belanda Ini
Liga Inggris 31 Maret 2018, 22:30 -
Duo Clasico Kandidat Kuat Juara UCL Musim Ini
Liga Champions 31 Maret 2018, 17:30 -
Awas Barca, Umtiti Ternyata Bermuka Dua
Liga Spanyol 31 Maret 2018, 16:50 -
Jelang Lawan Barcelona, Montella Berharap Messi Absen
Liga Spanyol 31 Maret 2018, 12:26
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40