Cech: Sukses di Olympiakos Masif untuk Arsenal
Editor Bolanet | 10 Desember 2015 14:57
Kiper Rep. Ceska memuji permainan tim sepanjang laga, dan mengatakan The Gunners akan menuai banyak keuntungan dari aksi hebat mereka.
Kami bermain dengan amat baik dan kami harus memastikan kami terus ada di permainan dan memanfaatkan peluang yang ada, tutur Cech pada reporter.
Kemudian kami sempat punya peluang membentur tiang dan akhirnya mencetak gol. Di babak kedua kami tahu kami butuh gol kedua dan kami punya striker yang tengah hebat-hebatnya. Kami tahu bahwa kami harus terus menyerang.
Ini kemenangan masif untuk kami, klub, dan suporter, dan juga masa depan, karena ini akan membuat kami percaya diri. Kami harus menunggu saat terakhir untuk lolos, namun menang di laga melawan tim bagus seperti Olympiakos di kandang lawan, kami tahu bahwa kami harus bermain sebaik mungkin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero Jagokan Bayern & Barca Tembus Final UCL
Liga Champions 9 Desember 2015, 23:34 -
Benitez: Benzema Terlahir Kembali, Ronaldo Pemain Penting
Liga Inggris 9 Desember 2015, 23:04 -
Ronaldo Beber Pembicaraannya Dengan Blanc
Liga Champions 9 Desember 2015, 21:57 -
Hadapi Partai Hidup Mati, Giroud Minta Arsenal Main Maksimal
Liga Champions 9 Desember 2015, 20:28 -
Giroud Yakin Amunisi Arsenal Cukup Untuk Habisi Olympiakos
Liga Champions 9 Desember 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39