Cavani: Barca Salah Satu Tim Terbesar di Dunia
Editor Bolanet | 13 April 2015 15:32
Cavani menilai Barcelona merupakan tim dengan kekuatan luar biasa, yang dihuni banyak pemain terbaik dunia. Ia menjelaskan bahwa mereka akan berusaha keras untuk bisa memberikan yang terbaik, kala PSG bermain di Parc des Princes nanti.
Ini merupakan tantangan yang luar biasa besar. Barcelona merupakan salah satu tim terbesar di dunia dan selalu jadi kehormatan untuk bisa mengukur kekuatan dengan melawan mereka. Kami menghentikan mereka di fase grup dengan memainkan sepakbola yang hebat, tutur Cavani pada AS.
PSG merupakan klub yang terus berkembang di Eropa. Kami terus mengalami kemajuan di Liga Champions, jadi kami harus berhati-hati ketika melawan Barcelona. Kami akan memainkan sepakbola kami, PSG juga punya karakternya sendiri, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Presiden PSG: Kami Sudah Siap untuk Barcelona
- Giuly Sebut Messi Vital di PSG vs Barca
- Roberto Carlos: Main di Liga Champions Seperti Main di Piala Dunia
- Carlos Sebut Madrid Favorit di Derby Lawan Atletico
- Preview & Prediksi Liga Champions: Juventus vs AS Monaco
- Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs AS Monaco
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Final Coupe de la Ligue 2015: Bastia 0-4 PSG
Open Play 12 April 2015, 15:46 -
Sebelum Menjamu Barcelona, PSG Sudah Raih Satu Trofi
Liga Eropa Lain 12 April 2015, 13:03 -
Cavani Hanya Akan ke Spanyol Atau Inggris
Liga Inggris 11 April 2015, 03:20 -
Juve Tinggalkan Falcao Demi Dapatkan Cavani
Liga Inggris 10 April 2015, 10:20 -
Pique: PSG Lawan yang Berbahaya
Liga Spanyol 10 April 2015, 08:10
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39