Casillas Masuk Radar Arsenal
Editor Bolanet | 8 Januari 2013 18:34
Salah satu klub yang disebut mengamati perkembangan situasi Casillas adalah . Menurut Marca, The Gunners sedang melihat jika memang ada kemungkinan mereka bisa mendapatkan Casillas.
Wenger disebut kurang puas dengan performa Wojciech Szczesny dan, jika memang memungkinkan, akan merekrut Casillas. Wenger menilai Casillas adalah kiper ideal untuk skuadnya saat ini.
Madrid sendiri kabarnya tengah mencari sosok kiper baru. Salah satu nama besar yang masuk dalam radar mereka adalah David De Gea milik Manchester United.
De Gea sendiri disebut sudah mulai kehilangan kepercayaan dari Sir Alex Ferguson. Belakangan Fergie dikabarkan tengah mencari kiper baru, dengan Asmir Begovic dan Pepe Reina disebut masuk dalam daftar incarannya. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Ingin Ronaldo Menangi Ballon d'Or
Liga Spanyol 7 Januari 2013, 22:51 -
Situasi Modric Dimonitor Chelsea, United dan City
Liga Champions 7 Januari 2013, 22:30 -
Ronaldo: Tuhan Saja Tak Bisa Puaskan Semua Orang
Liga Spanyol 7 Januari 2013, 19:59 -
Adan Tak Hiraukan Banyaknya Cacian
Liga Spanyol 7 Januari 2013, 19:32 -
Fergie Sebut Ada Cantona Dalam Diri CR7
Liga Inggris 7 Januari 2013, 17:06
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39