Casemiro Baru Dua Gol UCL, Tapi Semuanya Golazo
Gia Yuda Pradana | 16 Februari 2017 11:38
Bola.net - - mencetak gol kedua dalam kariernya di Liga Champions ketika Real Madrid menang atas .
Madrid menekuk Napoli 3-1 di Santiago Bernabeu pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2016/17, Kamis (16/2). Gol-gol Madrid dicetak oleh Karim Benzema, Toni Kroos dan Casemiro.
Gol ke gawang Napoli memang baru gol kedua Casemiro di Liga Champions. Namun, kedua gol itu semuanya berupa golazo alias gol indah.
Gol pertama dia cetak bersama di leg kedua babak 16 besar musim 2014/15 melawan Basel. Porto menang 4-0 dan Casemiro menyumbang satu gol. Gol tersebut disarangkannya lewat sebuah tendangan bebas spektakuler yang tak mampu dibendung kiper lawan.
Melawan Napoli, Casemiro mengoyak gawang Pepe Reina dengan tendangan voli first-time dari luar area. Gol tersebut memastikan Madrid menang 3-1.
Casemiro di Liga Champions
Pertandingan: 28
Gol: 2
Assist: 1
Kartu kuning: 7
Kartu merah: 0.
Casemiro jarang mencetak gol di Liga Champions. Namun, begitu mencetak gol, gelandang bertahan asal Brasil itu melakukannya dengan cara yang luar biasa dan menjadikannya gol indah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Madrid vs Napoli, Maradona Pukuli Pacarnya Lagi?
Bolatainment 15 Februari 2017, 19:29 -
Laporta: Barca Jauh Lebih Superior Dari Real Madrid
Liga Spanyol 15 Februari 2017, 16:30 -
Napoli Tak Akan Ubah Gaya Main Hanya Karena Real Madrid
Liga Champions 15 Februari 2017, 16:15 -
Dier Bujuk Alli Tak Tergoda Real Madrid
Liga Inggris 15 Februari 2017, 15:30 -
Di Maria: Para Pemain Madrid Beri Saya Selamat
Liga Champions 15 Februari 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39