Capello: Ronaldo Lebih Baik Ketimbang Van Basten
Editor Bolanet | 24 September 2013 10:25
Sepanjang karirnya Capello telah melatih ratusan pemain berkualitas. Tentu di antara sekian banyak pemain tersebut, ada sosok yang dianggap pelatih 67 tahun tersebut lebih baik dari yang lain.
Secara terbuka, Capello mengaku bahwa adalah pemain terbaik yang pernah ditanganinya. Keduanya sempat berkolaborasi selama semusim di Real Madrid pada musim 2006-07.
Bahkan menurut sosok yang saat ini melatih Timnas Rusia tersebut, Ronaldo memiliki kemampuan lebih baik ketimbang Marco Van Basten, striker yang pernah bekerja sama dengannya di AC Milan pada awal dekade 90-an.
Ronaldo adalah pemain terbaik yang pernah saya latih, ia bahkan lebih bertalenta ketimbang Van Basten, ungkap Capello kepada Fox Sports.
Bakatnya luar biasa. Sayangnya saya mendapatkan kesempatan melatih Ronaldo di akhir karirnya, saat ia sudah tidak lagi memiliki semangat bermain. Di masa jayanya, Ronaldo mampu melakukan hal-hal yang tak terbayangkan oleh orang lain. [initial]
Baca Juga:
Komentar Capello Soal Transfer Mesut Ozil Capello: Allegri Belum Pantas Latih Italia Capello: Era Spanyol Telah Berakhir
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Ingin Xabi Alonso Sebagai Hadiah Natal
Liga Champions 23 September 2013, 22:13 -
Di Maria Kecam Perilaku Sebagian Madridista
Liga Spanyol 23 September 2013, 21:45 -
Kaka ke Milan Ternyata Tak Gratis
Liga Champions 23 September 2013, 20:28 -
Arsenal Akan Coba Dekati Benzema
Liga Champions 23 September 2013, 20:12 -
Liga Spanyol 23 September 2013, 19:06
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39