Capello: Real Lebih Kuat Dibanding Bayern dan Barca
Editor Bolanet | 2 Mei 2015 14:20
Menurut manajer asal Italia tersebut klub yang berasal dari ibu kota Spanyol masih lebih unggul dibandingkan Barcelona dan Bayern Munich, utamanya di sektor pertahanan.
Ketika ditanya apakah Real Madrid adalah tim terlemah diantara Bayern dan Barca, Capello menjawab, Tidak mungkin! Di masa lalu saya memang memiliki kelemahan bersama Real Madrid.
Sekarang yang kita bahas adalah sebuah tim besar yang selevel dengan Bayern dan Barca. Namun dari ketiganya, tim besutan Ancelotti nampak lebih kuat dan paling komplet di sektor pertahanan. pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Enrique: Jujur Saya Harap Real Terpeleset Lawan Sevilla
- Ancelotti Anggap Ramos Lebih Hebat Dari Cannavaro dan Bek Legendaris AC Milan
- Enrique: Lawan Cordoba Kami Tak Pikirkan Duo Madrid
- Ancelotti: Saya Tak Paham Masih Ada yang Ejek Ronaldo
- Ancelotti Harapkan Tuah Gareth Bale
- Chicharito Bandingkan Dirinya Dengan Ronaldo dan Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul Tunjuk Kahn Sebagai Kiper Terbaik
Liga Champions 1 Mei 2015, 23:07 -
Maldini, Bek Paling Tangguh Versi Raul
Liga Champions 1 Mei 2015, 22:29 -
Prediksi & Preview La Liga: Sevilla vs Real Madrid
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 22:03 -
Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Real Madrid
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:58 -
Raul Yakin Masih Ada Peluang Bagi Madrid Salip Barca
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:53
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39