Cannavaro: Juventus Akan Rindukan Pogba
Editor Bolanet | 25 Agustus 2016 15:30
Seperti diketahui, Miralem Pjanic memang disebut-sebut akan membuat Juventus bisa melupakan kepergian Pogba yang bergabung ke Manchester United dengan rekor transfer yang memecahkan rekor dunia. Namun menurutnya, Pogba lebih komplit daripada Pjanic.
Juventus telah memiliki kebiasaan menang di Italia, tetapi di Eropa adalah sesuatu yang berbeda. Dan itu tak mudah untuk mengganti Pogba, yang tak hanya menjamin gol dan teknik, tapi juga fisik yang tak dimiliki Miralem Pjanic, ujarnya.
Selain itu, Cannavaro juga memuji kehadiran Dani Alves di skuat Juventus. Bek sayap asal Brasil itu disebut menawarkan akselerasi dari sayap dan juga membawa kepribadian besar untuk Bianconeri.
Seperti halnya Higuain, saya suka akselerasi dan kepribadian yang disediakan Dani Alves di sayap. Namun, tim harus dievaluasi berdasarkan keseimbangan baru yang dikelola pelatih Allegkri untuk membangun tim. Ini akan mengambil sedikit waktu, tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panduan Serie A 2016/17: Nomor Punggung Pemain
Open Play 24 Agustus 2016, 16:21 -
Conte Hanya Ingin Pinjamkan Cuadrado ke Juve
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 15:33 -
Mandzukic Digoda Arsenal Pindah ke Emirates
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 15:32 -
Tersingkirnya AS Roma Jadi 'Berkah' Juventus dan Napoli
Liga Champions 24 Agustus 2016, 13:00 -
Lazio, Target Gol Favorit Chiellini
Liga Italia 24 Agustus 2016, 12:27
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39