Cannavaro Favoritkan Bayern
Editor Bolanet | 15 Maret 2013 08:00
Bayern memang nyaris gagal lolos ke perempat final setelah dihantam Arsenal 0-2 di kandang sendiri pada leg kedua babak 16 besar. Beruntung, Bayern sudah menang 3-1 terlebih dahulu di Emirates. Namun, menurut Cannavaro, Bayern tetap tim yang sangat solid.
Sulit memprediksikan kompetisi begitu masuk perempat final, tapi bagi saya Bayern tetap salah satu tim terkuat dan tersolid, kata Cannavaro, yang akan hadir dalam acara drawing di markas UEFA, kepada Sky Sports Italia.
punya Lionel Messi, tapi Bayern lebih konsisten dan lebih sulit ditaklukkan, imbuhnya.
Drawing hari Jumat (15/3) itu sendiri akan menentukan nasib Real Madrid, Barcelona, Malaga, PSG, Borussia Dortmund, , Bayern, dan Galatasaray. (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jugovic: Juventus Bisa Capai Final Liga Champions
Liga Champions 14 Maret 2013, 22:50 -
Jovetic Tak Mau Tutup Pintu Untuk Juventus
Liga Italia 14 Maret 2013, 19:54 -
Pogba: Saya Berharap Dapat Panggilan Timnas Prancis
Piala Dunia 14 Maret 2013, 18:30 -
Kontra Juventus, Gabbiadini Berhasrat Jebol Gawang Buffon
Liga Italia 14 Maret 2013, 18:00 -
Llorente Pilih Juve, Fans Kecil Bilbao Patah Hati Menangis Histeris
Video Unik 14 Maret 2013, 15:58
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39