Busquets: Kekalahan Ini Tak Akan Pengaruhi Kami di Liga Champions
Editor Bolanet | 22 Februari 2015 11:21
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Malaga sukses mempermalukan Barca dengan mengalahkan mereka 0-1 di Camp Nou, Sabtu (21/02). Gol lawan yang dicetak oleh Juanmi berawal dari blunder yang dilakukan oleh Dani Alves.
Kekalahan itu sendiri terjadi jelang laga Barca di leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra Manchester City, Rabu (25/02) mendatang. Ketika diwawancarai oleh AS, apakah kekalahan itu nantinya akan mempengarui performa Barca di kompetisi tersebut, Busquets dengan tegas mengatakan tidak.
Saya rasa kami akan bermain dengan cara yang berbeda di Liga Champions, dengan tim yang berbeda pula. Laga di kompetisi ini akan menjadi laga yang sulit, namun ini adalah kompetisi yang lain. Ini adalah fase gugur. Tim ini wajib meneruskan performa apik yang telah mereka tunjukkan sebelumnya, tegas Busquets. [initial]
Berita Terkait:
- Review: Alves Blunder, Barca Gagal Kudeta Madrid
- Highlights La Liga: Barcelona 0-1 Malaga
- Barca Tumbang, Enrique Ogah Salahkan Blunder Alves
- Dipermalukan Malaga, Enrique Akui Serangan Barca Mentok
- Enrique Akui Barca Pantas Kalah
- Enrique: Barca Tumbang Karena Tiadanya Keseimbangan
- Enrique: Malaga Tak Akan Pengaruhi Laga Lawan City
- Gagal Kudeta Madrid, Enrique Tak Panik
- Busquets Kecewa Barca Gagal Kudeta Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bony: Nasri Menyuruh Saya Tetap Diam
Liga Inggris 21 Februari 2015, 16:44 -
Mascherano: Aguero Tak Bisa Dibandingkan Dengan Messi
Liga Champions 21 Februari 2015, 15:17 -
Mascherano: City Kuat, Tapi Yakin Barca Yang Akan Lolos
Liga Champions 21 Februari 2015, 12:47 -
Newcastle Yakin Pertahanannya Bisa Atasi Bony
Liga Inggris 21 Februari 2015, 06:48 -
Bersama Barca, Sisa Musim Ini Enrique Ingin Sapu Bersih
Liga Spanyol 21 Februari 2015, 00:31
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39