Buffon: Vidal dan Coman Sekarang Musuh
Editor Bolanet | 23 Februari 2016 13:02
Menurut kiper dan kapten Juventus Gianluigi Buffon, Vidal dan Coman sekarang adalah musuh. Namun, itu hanya berlaku di atas lapangan.
Arturo Vidal adalah salah satu pilar di skuat kami selama empat tahun (2011-2015) dan telah membantu kami menikmati beberapa kesuksesan, kata Buffon seperti dikutip Football Italia.
Kingsley Coman adalah pemuda yang sangat sopan dan dia beradaptasi dengan baik selama di sini.
Mereka akan menjadi musuh kami di atas lapangan. Namun, begitu peluit panjang dibunyikan, kami akan kembali jadi teman seperti biasanya, pungkas Buffon.
Leg kedua, Juventus akan ganti bertandang ke markas Bayern. Duel penentuan di Allianz Arena tersebut akan dimainkan pada 17 Maret 2016. [initial]
Klik Juga:
- Buffon Paparkan Perubahan Besar di Juventus
- Buffon: Seandainya Bayern Klub Italia
- Lahm: Ini Duel 180 Menit
- Lahm Minta Guardiola Ramu Line-up Terbaik
- Juventus vs Bayern, Duel Dua Raksasa Eropa
- Juventus vs Bayern, Buffon Perisai Nyonya Tua
- Buffon: Andai Juventus Disingkirkan Bayern
- Buffon: Semuanya Dimulai Dengan 0-0
- Juventus vs Bayern, 16 Besar Level Semifinal
- Juventus vs Bayern, Serupa Tapi Tak Sama
- Buffon: Bayern, Kali Ini Beda Dengan Tiga Tahun Lalu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Perlu Takut, Tapi Bayern Harus Hormati Juventus
Liga Champions 22 Februari 2016, 23:36 -
Agen: Allegri Bahagia di Juventus
Liga Italia 22 Februari 2016, 22:48 -
Barzagli Berharap Tuah Stadion Juventus
Liga Champions 22 Februari 2016, 21:57 -
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Bayern Munchen
Liga Champions 22 Februari 2016, 16:42 -
Prediksi Juventus vs Bayern Munchen 24 Februari 2016
Liga Champions 22 Februari 2016, 16:36
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39