Buffon: Ini Duel Level Final
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 12:47
Selain itu, Juventus harus turun di Allianz Arena tanpa sejumlah pilar yang cedera, termasuk Paulo Dybala. Meski begitu, kapten dan kiper Juventus Gianluigi Buffon menegaskan bahwa timnya ingin menang dalam duel yang levelnya setara final ini.
Laga ini pantas disebut semifinal atau final. Kami ingin menang, kata Buffon seperti dikutip AFP.
Namun, jika kami sudah bermain bagus serta menghadapi mereka dengan berani dan tetap kalah, maka kami harus menerimanya.
Buffon tak kebobolan dalam sepuluh penampilan terakhirnya di Serie A. Melawan Bayern, dia bakal menghadapi dua mesin gol sang raksasa Bavaria, yakni Lewandowski dan Thomas Muller.
Lewandowski (34 gol) dan Muller (27 gol) sudah mencetak 61 gol untuk Bayern di semua kompetisi musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bommel Puji Cara Allegri Tangani Juventus
Liga Italia 15 Maret 2016, 23:43 -
Bommel: Bayern Selevel di Bawah Barcelona
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:14 -
Ingin Latih Klub, Conte Beri Isyarat ke Chelsea
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:11 -
Juventus Tanpa Dybala dan Marchisio Lawan Bayern
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:21 -
Lewandowski Juga Yakin Juve Bakal Main Bertahan Lagi
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:08
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39