Buffon: Dybala Ada di Tiga Besar Pemain Terbaik Dunia
Afdholud Dzikry | 12 April 2017 12:48
Bola.net - - Kiper Juventus, Gianluigi Buffon mengatakan bahwa Paulo Dybala adalah salah satu dari tiga pemain terbaik di dunia usai mencetak dua gol ke gawang Barcelona.
Sebagaimana diketahui, Juventus sukses meraih kemenangan telak tiga gol tanpa balas saat melawan Barcelona di leg pertama perempat final Liga Champions. Dybala menjadi pahlawan berkat dua gol yang dia cetak di babak pertama.
Sementara satu gol lain dicetak oleh Giorgio Chiellini di babak kedua untuk melengkapi kemenangan tuan rumah dengan skor 3-0.
Dybala telah berkembang pesat selama dua tahun terakhir. Saat saya berbicara dengan direktur atau teman-teman di sepakbola, saya telah mengatakan untuk sementara bahwa dia sudah cukup bagus untuk berada di lima pemain terbaik di dunia dan tak akan keluar dari tiga teratas, ujarnya.
Karena itu, dia perlu membuktikannya setiap waktu dan dengan kontinuitas, untuk menunjukkan dia layak mengemban harapan, tandasnya.
Leg kedua perempat final Liga Champions antara Barcelona melawan Juventus akan digelar di Camp Nou pada 19 April 2017 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Ingin Bawa Alves Kembali ke Barca
Liga Champions 11 April 2017, 23:44 -
Xavi: Dybala Pemain Juventus Paling Bahaya
Liga Inggris 11 April 2017, 23:21 -
Montero: Buffon Bukanlah Manusia!
Liga Italia 11 April 2017, 18:33 -
Verratti Dukung Juventus Kalahkan Barcelona
Liga Champions 11 April 2017, 15:40 -
Falque: Bandingkan Dybala dengan Messi?
Liga Champions 11 April 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39