Buffon Bawa Pulang Kostum Ronaldo
Richard Andreas | 4 April 2018 12:20
Bola.net - - Dua gol Cristiano Ronaldo di Turin mungkin menjadi salah satu penyebab berakhirnya kesempatan terakhir Gianluigi Buffon untuk memenangkan Liga Champions, mengingat usia Buffon yang tak lagi produktif.
Mengutip marca, kiper terbaik Italia tersebut justru memeluk dan berbicara dengan Ronaldo cukup lama setelah peluit panjang dibunyikan. Buffon bahkan membawa pulang kostum Ronaldo.
Setelah wasit mengakhiri pertandingan, juara dunia ini menghampiri dan memeluk setiap pemain Real Madrid, tetapi khusus Ronaldo dia melakukannya cukup lama, Ronaldo yang jadi penyebab kekalahannya malam itu waktu setempat.
Meskipun kapten tim nasional Portugal ini benar-benar membenamkan mimpi Buffon, tetapi sepertinya kiper senior Juventus ini sangat respek terhadap talenta sepak bola Ronaldo dan dia mengakui kemampuan unik bintang Real Madrid tersebut.
Buffon mengindikasikan bahwa dia masih bermimpi untuk memenangkan Liga Champions selagi produktif bermain, kesempatan yang kian sulit karena Juventus akan melawat ke Santiago Bernabeu dengan defisit tiga gol dan tanpa kehadiran Paulo Dybala.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Sepakbola Saya Bukan Seperti di PlayStation
Liga Italia 3 April 2018, 22:09 -
Juventus vs Real Madrid, Sesumbar Buffon
Liga Champions 3 April 2018, 15:48 -
Pilih Isco atau Bale, Allegri?
Liga Champions 3 April 2018, 15:45 -
Hadapi Madrid, Allegri Andalkan Dybala
Liga Champions 3 April 2018, 15:30 -
Mijatovic: Higuain Tak Kenal Rasa Takut
Liga Champions 3 April 2018, 15:23
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39