Bos PSG: Madrid Tak Berdaya Hadapi Kami
Editor Bolanet | 4 November 2015 07:13
Tim Paris memang tunduk 0-1 lewat gol tunggal Nacho di laga tersebut, namun mereka tampil lebih dominan dan Blanc mengaku bisa memetik pelajaran positif dari kekalahan timnya.
Usai pertemuan pertama, ada beberapa orang yang mengatakan kami tidak bisa menyamai tempo permainan Real. Namun malam ini kami menunjukkan bahwa kami bisa menghadapi tim manapun, tutur Blanc pada reporter.
Dibandingkan dengan pertandingan terakhir melawan Madrid, serangan kami .lebih baik. Real Madrid seperti tidak berdaya menghadapi kami.
Kami harus menggunakan ini sebagai modal di masa depan. Saya amat puas dengan keseimbangan yang kami tunjukkan di dua pertandingan melawan Madrid. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Serge Aurier, Sang Pagar Hidup Bagi Cristiano Ronaldo
Editorial 3 November 2015, 14:16 -
Tim Yang Sukses Raih Hasil Sempurna di Fase Grup UCL
Editorial 3 November 2015, 12:53 -
Tunjuk Wenger, PSG Masih Pikir-pikir
Liga Inggris 3 November 2015, 11:19 -
Blanc: Defensif? Anda Pasti Tak Pernah Tonton Madrid
Liga Champions 3 November 2015, 10:36 -
Matuidi: Madrid Lebih Superior dari PSG
Liga Champions 3 November 2015, 10:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39