Bos Dortmund: Lawan Madrid Jadi Laga 'Klasik'
Editor Bolanet | 26 Agustus 2016 07:08
Tim Bundesliga belum lama ini diundi masuk Grup F, yang mempertemukan mereka dengan sang juara bertahan, Madrid, dan juga Sporting serta Legia Warsawa.
Kami sudah menantikan undian ini dengan antusiasme tinggi. Ini adalah grup yang memuaskan, amat sulit, dan juga atraktif. Bermain melawan Real, bagi Dortmund, hampir seperti laga klasik. Kami tidak sabar lagi ingin menghadapi sang juara bertahan, tutur Tuchel pada laman resmi klub.
Kapten Dortmund, Marcel Schmelzer, juga mengungkapkan pernyataan senada.
Madrid adalah undian yang indah, meski kami sudah sering bermain melawan mereka. Kami mengenal mereka dengan baik, namun Sporting masih baru untuk kami. Dan Legia, merupakan tim Polandia pertama yang masuk babak grup dalam 20 tahun terakhir, dan kami perlu memikirkan itu, tuturnya.
Kami sudah diperingatkan. Namun tentu saja, kami ingin sukses di grup ini dan lolos ke babak berikutnya. [initial]
(bvb/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Masih Belum Berhenti Kejar Kovacic
Liga Italia 25 Agustus 2016, 21:57 -
Media Spanyol Rusak Karir James Rodriguez
Liga Spanyol 25 Agustus 2016, 18:33 -
'Ronaldo Cerdas, Juga Seperti Monster'
Liga Spanyol 25 Agustus 2016, 15:29 -
5 Tantangan Besar Gareth Bale di Musim 2016/17
Editorial 25 Agustus 2016, 15:25 -
Mourinho Telepon Langsung Raphael Varane
Liga Inggris 25 Agustus 2016, 15:18
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10