Bonucci: Tunggu Yang Terbaik Dari Morata!
Editor Bolanet | 8 Desember 2015 12:03
Musim ini, Morata telah mencetak dua gol dalam lima penampilan bersama Juventus di Liga Champions. Namun, di Serie A, Morata baru punya satu gol dalam 13 penampilan. Bek Juventus Leonardo Bonucci yakin bahwa ketajaman dan performa terbaik striker 23 tahun Spanyol itu akan segera kembali terlihat.
Kita belum melihat Alvaro yang terbaik musim ini. Namun perlu diingat, jika bukan berkat dia, kami mungkin takkan lolos ke final Liga Champions musim lalu, kata Bonucci seperti dilansir situs resmi UEFA.
Dengan sedikit kesabaran dan dukungan kami semua, rekan-rekannya, dia akan segera kembali mencetak gol demi gol, tegas Bonucci.
Musim lalu, Morata mencetak delapan gol di Serie A. Di Liga Champions, Morata menyarangkan lima gol, termasuk dua gol yang menyingkirkan sang mantan klub Real Madrid di semifinal serta satu gol dalam kekalahan 1-3 Juventus melawan Barcelona di final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya 60 Juta Euro, Ini Pemain Incaran Juventus
Liga Italia 7 Desember 2015, 20:53 -
Data dan Fakta Liga Champions: Sevilla vs Juventus
Liga Champions 7 Desember 2015, 16:05 -
Prediksi Sevilla vs Juventus 9 Desember 2015
Liga Champions 7 Desember 2015, 16:00 -
Agen Klaim Morata Pulang ke Madrid, Pogba Milik Barca
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 13:55 -
10 Golazo Terbaik Dari Seluruh Laga Akhir Pekan
Editorial 7 Desember 2015, 13:38
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39