Bonucci Kaget Dengan Kemampuan Real di Istanbul
Editor Bolanet | 20 September 2013 00:08
Rabu dini hari kemarin, ketiga klub yang tergabung dalam grup B Liga Champions 2013/14 menjalani pertandingan pertama mereka. El Real merebut tiga poin di Istanbul, sedangkan Bianconeri bermain imbang 1-1 dengan .
Terkait satu poin yang didapat timnya kali ini, Bonucci justru menanggapinya santai. Namun skor mencolok yang dicatat Real di salah satu stadion paling angker membuatnya terkejut, sekaligus siaga terhadap kekuatan Los Blancos.
Real begitu kuat, namun kemenangan 6-1 mereka sungguh mengejutkan karena Turk Telekom Arena adalah salah satu tempat terpanas untuk bermain, ujar bek timnas itu.
Di laga berikutnya, tim besutan Antonio Conte bakal menjamu wakil Turki di Juventus Arena, sebelum melawat ke Santiago Bernabeu. Meski kalah dengan skor telak, namun Galatasaray menurut Bonucci tetap perlu diwaspadai.
Galatasaray juga berbahaya, kami perlu untuk tampil dengan kondisi terbaik, pungkasnya. [initial] (gds/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Hattrick Untuk Rayakan Kontrak Baru
Liga Champions 19 September 2013, 22:23 -
Juventus Pakai Adidas Mulai 2015?
Bolatainment 19 September 2013, 22:02 -
Bonucci Masih Yakin Dengan Peluang Juve di UCL
Liga Champions 19 September 2013, 20:22 -
Tevez Bantah Rumor Ejek Llorente
Liga Italia 19 September 2013, 15:55 -
Kala Ronaldo dan Pirlo Dikejar Singa
Open Play 19 September 2013, 15:10
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10